Kamu pernah coba semur terong? Kalau belum yuk dicoba bikin sendiri di rumah. Enak loh ini! Berikut resep dan cara membuatnya
Bahan Semur Terong
Terong ungu 3 buah (300 gram)
Air 100 ml
Kecap manis 2 sendok makan
Kaldu bubuk 1 sendok teh
Minyak goreng 600 ml
Bumbu halus Semur
Bawang merah 6 butir
Bawang putih 3 siung
Cabai merah 5 buah
Kemiri 5 butir, goreng
Garam 1/2 sendok teh
Terasi 1/2 sendok teh, goreng
Cara membuat Semur Terong
Belah terong menjadi 2 bagian jangan sampai terputus. Goreng hingga matang. Angkat dan tiriskan.
Panaskan 4 sdm minyak. Tumis bumbu halus hingga harum dan matang.
Tuang air, tambahkan kecap dan kaldu instan. Aduk, masak hingga kental. Angkat.
Letakan terong dalam piring saji. Siram kuah bumbu kental di atasnya.
Bahan Semur Terong
Terong ungu 3 buah (300 gram)
Air 100 ml
Kecap manis 2 sendok makan
Kaldu bubuk 1 sendok teh
Minyak goreng 600 ml
Bumbu halus Semur
Bawang merah 6 butir
Bawang putih 3 siung
Cabai merah 5 buah
Kemiri 5 butir, goreng
Garam 1/2 sendok teh
Terasi 1/2 sendok teh, goreng
Cara membuat Semur Terong
Belah terong menjadi 2 bagian jangan sampai terputus. Goreng hingga matang. Angkat dan tiriskan.
Panaskan 4 sdm minyak. Tumis bumbu halus hingga harum dan matang.
Tuang air, tambahkan kecap dan kaldu instan. Aduk, masak hingga kental. Angkat.
Letakan terong dalam piring saji. Siram kuah bumbu kental di atasnya.
Tag :
Khas Daerah